SKRIPSI S1 SEJARAH
ANALISIS NILAI-NILAI KARAKTER PADA PERISTIWA PEMBERONTAKAN TRUNAJAYA TAHUN 1674-1679
XML JSONPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang analisis nilai-nilai karakter pada pemberontakan Trunajaya tahun 1674-1679. Pembahasan penelitian ini menggunakan jenis penelitian pustaka (library research) atau Kualitatif Deskriptif dengan cara membaca, menelaah dan mengkaji sumber kepustakaan berupa data sekunder yang relevan dengan pembahasan skripsi ini. Dalam penelitian ini pendekatan yang digunakan adalah pendekatan Historis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai-nilai karakter yang terkandung dalam peristiwa pemberontakan Trunajaya tahun 1674-1679 dapat dijadikan teladan dan pelajaran bagi kita semua terutama generasi muda agar dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Karena kemajuan suatu bangsa bukan hanya memiliki sumber daya alam yang melimpah akan tetapi memiliki sumber daya manusia yang berkarakter baik. Nilai-nilai karakter tersebut antara lain: Nilai karakter cinta tanah air, nilai karakter semangat kebangsaan, nilai karakter peduli sosial, nilai karakter kerja keras dan nilai karakter religius.
Kata kunci: Nilai-Nilai, Karakter, Pemberontakan Trunajaya
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
ZILFI KHUZAIMAH - Personal Name
|
Student ID |
3018015
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Yeni Asmara, M.Pd - - Ketua Penguji
Ira Miyarni Sustianingsih, M.Hum. - - Penguji 1 Sarkowi, M.Hum. - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
87201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora
|
Kontributor |
ZILFI KHUZAIMAH - Kontributor
|
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas PGRI Silampari : Lubuklinggau., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Universitas PGRI Silampari
|
Doi |