SKRIPSI S1 BIOLOGI
PENGEMBANGAN BUKU SAKU TANAMAN OBAT DEGENERATIF PADA MASYARAKAT DI DESA PENANDINGAN KECAMATAN PSEKSU KABUPATEN LAHAT
XML JSONPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pengembangan serta kevalidan dan kepraktisan buku saku tanaman obat degeneratif di Desa Penandingan Kecamatan Pseksu Kabupaten Lahat. Penelitian ini termasuk penelitian Pengembangan (Research Development) dengan menggunakan model pengembangn Borg and Gall. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan di Kawasan Desa Penandingan diperoleh beberapa jenis tanaman obat degeneratif sebanyak 42 jenis tanaman. Data yang di peroleh yang kemudian dikembangkan menjadi Buku Saku dengan melalui beberapa tahapan yaitu pengembangan pendahuluan produk dan di validasi oleh 3 ahli yaitu ahli bahasa, ahli media dan ahli materi. Validasi Buku Saku Tanaman Obat Degeneratif dilakukan 3 dosen ahli dari Universitas PGRI Silampari yaitu ahli materi memperoleh skor 48 dengan presentase 80% yang termasuk kedalam kategori “sangat layak”, ahli media memperoleh skor 32 dengan presentase 80% yang termasuk kedalam kategori “sangat layak”, ahli bahasa memperoleh skor 53 dengan presentase 80% yang termasuk kedalam kategori “sangat layak”, ahli praktisi memperoleh skor 370 dengan presentase 90%, keterbacaan masyarakat memperoleh skor 600 dengan presentase 89% dengan kategori valid atau sangat layak. Hal ini dinyatakan bahwa buku saku layak untuk di gunakan.
Kata Kunci : Pengembangan,Penyakit Degeneratif, Buku Saku
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
SHELBY OKTA KHORIZA - Personal Name
|
Student ID |
4219020
|
Dosen Pembimbing |
Destien Atmi Arisandy, M.Pd. - - Dosen Pembimbing 1
Yunita Wardianti, M.Pd. Si - - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Destien Atmi Arisandy, M.Pd. - - Ketua Penguji
Mareta Widiya, M.Pd.Si. - - Penguji 2 Merti Triyanti, M.Pd. - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
84025
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Fakultas Sains dan Teknologi
|
Kontributor |
SHELBY OKTA KHORIZA - Kontributor
|
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas PGRI Silampari : Lubuklinggau., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
574
|
Copyright |
Universitas PGRI Silampari
|
Doi |